Foto-foto Kesalahan Penulisan di Jersey Olahraga

Kesalahan penulisan atau yang biasa kita kenal Typo memang sudah banyak, akan tetapi bagaimana jika kesalahan penulisan tersebut ada di jersey olahraga?

Langsung aja gan cek dibawah ini


1


Kejadian ini terjadi pada tahun 1997 saat pertandingan Charity Shield, jersey 7 yang digunakan David Beckham mengalami salah penulisan. Yaitu kurangnya huruf "H" sabar ya om becks


2


Kejadian ini terjadi tahun 2012 di Everton Club Shop. Seharusnya tertulis Wembley. Tetapi ini tertulis Wembely


3

Macherano

Ini sama seperti jerseynya David Beckham. Javier Mascherano juga mengalami salah penulisan di jerseynya. yang bener Mascherano bang


4

McClean

Agustus 2012, di jersey James McClean ada kesalahan penulisan. Kekurangannya adalah penulisan huruf C disamping huruf c


5

Anderson

Mungkin yang ini agan masih pada ingetkan . Huruf R dan S bertukar posisi. mungkin yang nyablon bajunya ngantuk gan


6

Santa Cruz

Yang ini tulisannya yang benar Santa Cruz. Jadi huruf N dan T ketuker gan posisinya.


7

Claridge

Yang ini kelebihan huruf gan yang bener Claridge


8

Solskjaer

Yang benar adalah Solskjaer, tetapi ini huruf S dan K bertukar posisi . dan huruf R berubah menjadi huruf Z yang nyablon ngantuk gan


9

Lovendkrands

Yang ini sama kayak typo di jersey Solskjaer, yang bener adalah Lovendkrands. Bukan Lovendkradn


10

Liedson

Kalo yang ini guruf S-nya terbalik gan kok bisa gitu ya


11

David Bentley

Yang bener David Bentley gan, bukan Betnley


12

Kuszczak

Tomas Kuszczak jadi Zuszczak yang nyablon ngantuk gan


13

Gerard Deulofeu

Yang ini di Everton Club Shop, jersey Gerard Deulofeu mengalami salah pengetikan menjadi Deufoleu


14

Toronto

Yang bener Toronto gan...


15

Robbins

Huruf "R" berganti menjadi huruf seperti ini "Я"


16

NAVY

Yang ini yang bener NAVY, bukan NAYV


17

SMITH

Yang ini yang bener SMITH, bukan SMTIH


18

Jorgensen

26 Agustus 2007, Ryan Jorgensen mengalami kesalahan penulisan di seragamnya. yang benar Jorgensen bukan Jorgenson


19

Equipment

quipment? yang bener Equipment gan


20

NATIONALS

NATINALS? , yang bener NATIONALS


21

BETTIS

BETTIS itu nama aslinya udah ada digambar.


22

KENTUCKY

KENTCUKY yang bener KENTUCKY


23

SAN FRANCISCO

yang bener SAN FRANCISCO

Wajah Obama di Hinggapi Lalat Saat Berpidato

Kali ini saya akan membagikan berita tentang salah satu tokoh politik yang pada saat berpidato dahinya menjadi landasan terbang seekor lalat yang membuat semua orang yang hadir di podium Gedung Putih tersenyum saat itu, kejadian tidak terduga ini sempat menjadi hiburan di media Inggris. Mari kita simak ulasannya berikut ini.

Ketika berpidato untuk mengumumkan penunjukkan staf administrasinya yang baru Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama merasa terganggu dengan lalat yang terbang di dekat kepalanya. Lalat itu pun hinggap tepat di dahi Obama.

Serangan lalat itu terjadi saat Obama berpidato untuk menyambut penunjukkan Direktur Biro Perlindungan Konsumsi Finansial Richard Cordray. Jaksa Mary Jo White juga akan berbicara di podium Gedung Putih usai Obama berpidato.

Meski demikian, Obama diganggu oleh suara mendengung dari lalat yang terbang di dekat kepalanya saat berpidato. Dengan jujur, Obama pun mengatakan dalam pidatonya, "Dia (lalat) ini sangat mengganggu saya," demikian..

Tanpa disadari, lalat itu hinggap tepat di dahinya dan momen itu berhasil diabadikan oleh wartawan yang hadir di Gedung Putih. Obama yang terlihat gusar, langsung berupaya untuk menampar lalat yang mengganggunya namun lalat itu lolos dari tamparan Obama.


Sejumlah media langsung memberitakan peristiwa itu dengan judul yang beragam. Salah satu media Inggris memberi judul artikelnya, "Dahi Obama Jadi Landasan Terbang Lalat."

Peristiwa ini bukan yang pertama kalinya dialami Obama. Pada 2008 silam di Iowa, Obama pun merasa sangat terganggu dengan banyaknya lalat yang mengerubunginya saat berkampanye. Peristiwa serupa pun terjadi pada 2009 saat Obama diwawancarai oleh CNN di Gedung Putih.

Lalat itu hinggap di tangan Obama, Obama pun langsung memukulnya dengan keras. "Pergi dari sini!" ujar Obama sambil memukul lalat yang mengganggunya.


Usai berhasil membunuh lalat tersebut, para pegawai Gedung Putih langsung tertawa. Obama pun langsung menunjuk ke lantai dan meminta juru kamera untuk menyorot lalat yang telah dipukul Obama.

 
Back to top